WEB SIA & UKT
Nama :
Achmad Roffi Thoriq
Prodi :
Sistem Informasi (B)
NIM :
2209116052
WEB SIA & UKT
UKT adalah sistem pembayaran yang berlaku di seluruh PTN
(Perguruan Tinggi Negeri). UKT berkaitan dengan biaya kuliah yang harus
dibayarkan mahasiswa. Melalui UKT, mahasiswa bisa menyesuaikan biaya yang harus
dibayar dengan kondisi perekonomiannya. Manfaat utama dari UKT adalah
memberikan subsidi silang berdasarkan kondisi ekonomi orang tua dari setiap
calon mahasiswa. Pengelompokan dari UKT didasarkan pada penghasilan orang tua
calon mahasiswa. Dimana, semakin tinggi penghasilan orang tua, maka semakin tinggi
pula nilai UKT yang harus dibayarkan. Dalam Universitas Mulawarman khusunya
program studi Sistem Informasi terdapar beberapa golonga UKT dan setiap
golongan memiliki besaran UKT yang berbeda seperti contoh golongan pertama sebesar
Rp 500.000 , golongan kedua Rp 1.000.000 , golongan ketiga sebesar Rp 2.500.000
, golongan ke empat sebesar Rp 4.000.000 , golongan lima sebesar Rp 6.000.000 ,
dan golongan ke enam sebesar 8.000.000 . UKT pada Mahasiswa dapat diturunkan atau
dikurangi dengan syarat Mahasiswa terdaftar/aktif, mahasiswa/orangtua Mahasiswa/pihak
lain yang membiayai mengalami penurunan kemampuan ekonomi atau sedang terkena
musibah bencana alam maupun non aalam denga cara mengajukan pengurangan UKT dengan
cara memberikan berkas berkas yang dibutuhkan seperti KRS sementara genap,
surat keterangan atau bukti lain yang menunjukan bahwa Mahasiswa/orangtua Mahasiswa/pihak
lain yang membiayai Mahasiswa mengalami penurunan kemampuan ekonomi.
Web SIA atau Sistem Informasi akademik adalah sebuah Web yang
berfungsi sebagai tempat administrasi Mahasiswa Universitas Mulawarman khusunya
prodi Sistem Informasi, pada Web SIA atau Sistem informasu akadekim ini pada
bagian home kita dapat menemukan berbagai opsi pilihan seperti
- Unggah foto
- Pendaftaran
· Regristrasi data (Mahasiswa)
Didalam
opsi ini sama saja seperti opsi unggah foto seperti diatas
· Proses regristrasi
Didalam
opsi ini kita dapat mengisi biodata pribadi kita seperti data pribadi, data
akademik, data Pendidikan terakhir, data ayah, data ibu, dan wali data.
- Rencana studi
pada opsi rencana studi ini
didalamnya terdapat kartu rencana studi atau KRS didalam Kartu Rencana Studi
ini kita dapat memilih mata kuliah apa saja yang mau kita ambil yang sudah
sesuai dengan podi kita.
- Hasil
studi
didalam opsi ini terdapat dua opsi yaitu
kartu hasil studi dan transkrip semester
- Prestasi
ektrakulikuler
Didalam opsi prestasi ekstrakulikuler
terdapat tiga opsi yaitu partisipan, Lembaga kepengurusan, dan prestasi.
- Daftar
wisuda
- Profil
Dalam opsi profil kita dapat melihat akhir
masa studi, SKS, dan IPK Dalam opsi ini juga kita dapat mengubah foto profil
akun SIA kita.
- Ganti
kata sandi
pada opsi ganti kata sandi kita dapat
mengubah kata sandi akun SIA kita sendiri.
- Keluar

Komentar
Posting Komentar