Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2022

Demonstrasi Website Mols & E-Surat

WEBSITE MOLS DAN E-SURAT     Demonstrasi Website Mols Mulawarman Online Learning System (MOLS) merupakan suatu aplikasi yang mempermudah Dosen dan Mahasiswa dalam melakukan proses belajar mengajar secara digital seperti aplikasi E-Learning pada umumnya. Diciptakan saat pandemi, oleh Bapak Putut Pamilih Widagdo, S.Kom M.Kom. sistem ini digunakan oleh Dosen dalam membagikan materi, soal kuis dan tugas kepada mahasiswa yang diajar, dan mahasiswa dapat mengerjakan tugas, kuis dan untuk materi dengan sistem ini.     Petunjuk menggunakan MOLS: 1. Buka web 2. Login student 3. Fitur utama home, profil, kelas di refresh setelah edit   Cara join kelas : 1. Ketik kode 2. Kirim permintaan 3. Tergabung   Pengumpulan tugas video: Jika memang ingin mengumpulkan tugas video di mols akan lebih baik jika diupload di youtube terlebih dahulu atau di Google drive setelah itu salin link nya, jika tidak, maka akan memakan waktu lebih lama ketika video diupload. Catatan Tam

Pengenalan Program Studi Sistem Informasi Universitas Mulawarman

Nama: Dinda Nur Aini Nim: 2209116023 Kelompok: 7 (Agoda) IMPROVE KNOWLEDGE OF NEW STUDENT ABOUT INFORMATION SYSTEM. Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknik Universitas Mulawarman Berdiri Berdasarkan Keputusan Kementerian Terkait Ijin Pembukaan Prodi Sistem Informasi No. 859/KPT/1/2018 pada 9 Oktober tahun 2018. Prodi Sistem Informasi pertama kali menerima mahasiswa baru pada tahun 2019 sebanyak 156 siswa. Akreditasi prodi sistem informasi saat ini adalah BAIK. Visi Misi Prodi Sistem Informasi yaitu; Visi Prodi Sistem Informasi Menjadi Program Studi yang unggul di wilayah Kalimantan dalam menghasilkan lulusan yang berjiwa technopreneurship dalam bidang sistem informasi melalui pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat yang bercirikan sumber daya alam (SDA) khususnya hutan tropis lembab (tropical rain forest) dan lingkungannya hingga tahun 2023.  Misi Prodi Sistem Informasi Menyelenggarakan pendidikan yang berkualitas tinggi di bidang sistem informasi yang mampu mem

ARTIKEL (Demonstrasi Website MOLS & E-Surat)

  UPGRADING STUDENTS OF INFORMATION SYSTEM 2022 Nazwa Talisya Inaya  2209116063 (SI B)   Artikel  “Demonstrasi Website MOLS & E-Surat”   A.      MOLS (Mulawarman Online Learning System)   Website MOLS itu sendiri pertama kali di ciptakan secara gratis oleh Bapak Putut Pamilih Widagdo, S.Kom., M.Kom. Awal terciptanya website MOLS ini karena kebutuhan mahasiswa serta dosen di saat pandemi dimana semua orang di larang untuk berkontak fisik secara langsung. Tujuan MOLS itu sendiri untuk pembelajaran serta ruang kelas secara online untuk para mahasiswa dan dosen tanpa harus bertatap muka. Di dalam website MOLS ini mahasiswa bisa melakukan presensi, melihat materi yang di upload dosen, mengerjakan quiz, dan mengerjakan tugas ppt, word, ataupun video tanpa kontak fisik secara langsung. Cara menggunakan MOLS ini sendiri sangat simple dosen setipa mata kuliah cukup membagikan kode kelasnya kepada mahasiswa lalu mahasiswa akan membuka website MOLS tersebut dan log in menggunakan NIM dan pass

ARTIKEL (Pengenalan Program Studi System Informasi)

UPGRADING STUDENTS OF INFORMATION SYSTEM 2022 Nazwa Talisya Inaya  2209116063 (SI B)   Artikel “Program Studi Sistem Informasi”     Program studi Sistem Informasi fakultas teknik Universitas Mulawarman berdiri pada 9 Oktober 2018 sebelumnya di ajukan SK pendirian prodi pada bulan juni 2018. Program studi sistem informasi pertama kali menerima mahasiswa pada tahun 2019 dengan menerima sebanyak 156 orang mahasiswa. Pada 2019 program studi sistem informasi masih bergabung di Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi (FKTI), lalu pada tahun 2020 program studi informasi mulai bergabung di fakultas teknik Universitas Mulawarman dan di ketua i oleh Ibu Islamiyah, S.Kom, M.Kom.    Adapun visi dan misi yang ada di program studi sistem informasi fakultas teknik: VISI: Menjadi Program Studi yang unggul di wilayah Kalimantan dalam menghasilkan lulusan yang berjiwa techno premiership melalui Tri Dharma Perguruan Tinggi yang bercirikan Industri dan Ekonomi kreatif pada lingkungan hutan tropis l

Demonstrasi Website MOLS & E-Surat

 Nama : Muhammad Fandi Perdana Prodi : Sistem Informasi (B) NIM : 2209116094 Pada tanggal 28, Agustus 2022, telah diadakan acara upgrading, membahas tentang MOLS DAN E- SURAT    MULAWARMAN ONLINE LEARNING SYSTEM (MOLS) & E-SURAT       MOLS atau Mulawarman Online Learning System merupakan website yang memfasilitasi komunikasi antara dosen dan mahasiswa. Dalam pembelajaran online MOLS atau Mulawarman, sistem berperan sebagai website dimana siswa dapat membuat ruang kelas khusus dan membagikan kode kelas yang dapat diikuti siswa. Situs gratis ini juga memungkinkan para pendidik untuk memberikan tugas dan materi tanpa harus bertemu langsung. MOLS memungkinkan kami untuk berpartisipasi dan melihat nilai tugas yang kami kumpulkan untuk instruktur kami. Di bagian Home Options di situs MOLS Anda akan menemukan kuis, materi, tugas guru, dan kehadiran. Bagian Opsi Profil MOLS memungkinkan Anda untuk mengunggah gambar profil almamater Anda, tetapi juga mengedit alamat email Anda dan info

Pengenalan program studi system informasi

 Nama : Muhammad Fandi perdana Prodi : Sistem Informasi (B) NIM : 2209116094 Pada tanggal 27, September 2022,telah diadakan acara upgrading yang membahass tentang SISTEM INFORMASI, pembawa materi yaitu Bu islamiyah selalu ketua prodi SI.  UPGRADING NEW STUDENT OF INFORMATION    SYSTEM 2022  .Sistem Informasi atau Sistem Informasi UNMUL didirikan pada Oktober 2018. Pada titik ini, sistem informasi mulai menerima 156 siswa pertama. Direktur program gelar saat ini adalah Ibu Islamiah, S.Kom., M.Kom diajar oleh Ibu Islamiyah, S.Kom., M.Kom, Dyna Marisa Khairina, S.Kom., M.Kom, Vina Zahrotun Kamila, M.Kom., COBIT, Septya Maharani, M.Kom, Bpk. Hario Jati Setyadi, S.Kom, M.Kom, Putut Paelek Widagdo, S.Com. , M.Kom, Amin Padmo Azam Masa, M.Cs, Muhammad Labib Jundillah, S.Kom., M.Kom, Akhmad Irsyad, S.T., M.Kom. Misi Sistem Informasi Adapu Fisi adalah mengembangkan program studi unggulan bersama FISI di wilayah Kalimantan untuk menghasilkan lulusan yang berjiwa Technopreneurship melalui Tridh

Demonstrasi Website MOLS & E-Surat

Nama: Mita Wahyu Astami NIM: 2209116017 Kelompok: 7 (Agoda) Demonstrasi Website MOLS & E-Surat   Demonstrasi Website MOLS             MOLS atau Mulawarman Online Learning System merupakan suatu website yang memudahkan mahasiswa dan dosen dalam pembelajaran. Di website MOLS kita bisa melakukan kuis, absensi, dan lain-lainnya.             Adapun cara penggunaannya adalah sebagai berikut: 1.       Ketik mols.unmul.ac.id, 2.       Lalu pilih student, 3.       Login menggunakan akun sia (nim dan password) Setelah mengikuti petunjuk di atas, akan terbuka halaman awal website MOLS yang dimana terdapat menu home, profil, dan kelas. Pada menu home, kita bisa melihat setiap informasi atau postingan dosen. Seperti absensi, kuis, materi, dan lainnya. Di menu profil kita bisa mengunggah atau mengganti foto menggunakan almamater Universitas Mulawarman dan mengedit email. Pastikan untuk memasukkan email yang aktif. Setelah itu mengedit bisa klik update. Pada menu kelas, kita bisa

Pengenalan Program Studi Sistem Informasi Universitas Mulawarman

Nama: Mita Wahyu Astami NIM: 2209116017 Kelompok: 7 (Agoda) Pengenalan Program Studi Sistem Informasi Universitas Mulawarman   Pengenalan Program Studi Informasi, program studi yang akhir-akhir ini cukup banyak diminati oleh para calon mahasiswa/i. Namun tidak bisa dipungkiri, masih banyak yang belum mengetahui atau mengenal program studi ini. Maka dari itu, mari simak penjelasan di bawah ini.             Program Studi Informasi Universitas Mulawarman didirakan pada tahun 2018. Namun, pada saat itu prodi Sistem Informasi belum menerima mahasiswa baru, karena SK Pendirian diajukan di bulan Juni dan baru keluar di bulan Oktober 2018.             Pada 2019, prodi Sistem Informasi menerima mahasiswa baru sebanyak 156 mahasiswa/i dan dibagi dalam 3 kelas. Pada saat itu Sistem Informasi tergabung di Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi (FKTI), setelah itu pada tahun 2020 pindah ke Fakultas Teknik (FT).             Perlu diketahui, terdapat syarat untuk dapat membuat p

Demonstrasi Website MOLS & E-Surat

Gambar
  Nama : Achmad Roffi Thoriq Prodi : Sistem Informasi (B) NIM : 2209116052   MULAWARMAN ONLINE LEARNING SYSTEM (MOLS) & E-SURAT MOLS atau Mulawarman Online Learning System adalah sebuah website yang mempermudah antara dosen dan mahasiswa, didalam MOLS atau Mulawarman Online Learning syste ini berfungsi sebagai website untuk memungkinkan mahasiswa untuk membuat ruang kelas khusus dan membagikan kode kelas untuk siswanya bergabung. website yang dapat diakses secara gratis ini juga memungkinkan pendidik untuk memberikan tugas dan materi tanpa harus bertatap muka secara langsung. Didalam MOLS kita juga dapat absensi dan melihat nilai tugas yang telah kita kumpul kepada dosen Pada bagian opsi home yang berada website MOLS kita dapat melihat kuis, materi, tugas yang diberikan dosen, dan juga absensi. sedangkan pada bagian opsi profil MOLS kita dapat mengunggah foto profil kita dengan menggunakan almamater unmul, dan juga kita dapat mengedit email kita dan data diri lainya.

Pengenalan program studi system informasi

Gambar
  Nama : Achmad Roffi Thoriq Prodi : Sistem Informasi (B) NIM : 2209116052   UPGRADING NEW STUDENT OF INFORMATION SYSTEM 2022 Sistem Informasi atau bisa disebut Information       UNMUL bediri pada oktober 2018. Pada saat itu Sistem informasi mulai menerima mahasiswa pertama sekita 156 orang mahasiswa. Prodi ini di ketuai oleh ibu Islamiah, S.Kom., M. Kom. Pada waktu itu Sistem Informasi   harus memiliki minimal 6 dosen untuk syarat berdirinya sebuah prodi,   adapaun dosen dosen di Sistem Informasi yaitu ibu Islamiyah, S.Kom., M.Kom, Dyna Marisa Khairina, S.Kom., M.Kom, Vina Zahrotun Kamila, M.Kom., COBIT, Septya Maharani, M.Kom, dan juga bapak Hario Jati Setyadi, S.Kom., M.Kom, Putut Pamilih Widagdo, S.Kom., M.Kom, Amin Padmo Azam Masa, M.Cs, Muhammad Labib Jundillah, S.Kom., M.Kom, Akhmad Irsyad, S.T., M.Kom. adapu   Fisi Misi dari Sistem Informasi adalah dengan Fisi menjadi program studi yang unggul diwilayah Kalimantan da